JAKARTA – PT Astra Honda Motor (AHM) bersama Main Dealer sepeda motor Honda kembali mengajak para pelajar setingkat Sekolah Lanjutan Tingkat Atas (SLTA) seluruh Indonesia untuk beradu kreativitas dan inovasi dalam program AHM Best Student 2021. Program ini merupakan salah satu komitmen AHM untuk turut melahirkan generasi muda yang produktif …
SelengkapnyaDengan Protokol Kesehatan Ketat, AHM Hadirkan 11 Motor di IIMS 2021
JAKARTA – PT Astra Honda Motor (AHM) menyuguhkan beragam model sepeda motor Honda untuk menemani pengunjung Indonesia International Motor Show (IIMS) 2021. Booth AHM hadir di Hall C1 JIEXPO, Kemayoran dengan menerapkan protokol kesehatan yang ketat, sehingga pengunjung tetap nyaman melihat lebih dekat berbagai model terbaru. Pada pameran yang …
SelengkapnyaHonda Talknology, Inovasi Pengembangan Kompetensi Guru Vokasi Astra Honda
JAKARTA – PT Astra Honda Motor (AHM) berbagi ilmu teknologi terbaru sepeda motor kepada dunia pendidikan melalui kegiatan Honda Talknology. Kegiatan yang berlangsung secara daring ini dilakukan secara bertahap bagi guru di 687 SMK yang menerapkan Kurikulum Teknik dan Bisnis Sepeda Motor (TBSM) Astra Honda. Honda Talknology menjadi bagian dari …
SelengkapnyaCari_aman dan Cari Pahala, Raih Berkah di Bulan Puasa
BENGKULU – Bulan yang ditunggu tunggu umat muslim telah tiba, yakni Bulan Suci Ramadan. Selain beribadah, ada dua hal yang wajib diperhatikan oleh masyarakat di Bengkulu yakni Protokol Kesehatan (Prokes) saat beraktivitas dan saat berkendara sepeda motor. Bentuk mematuhi protokol kesehatan saat beraktivitas dapat dilakukan dengan menggunakan masker saat keluar …
SelengkapnyaCara Deteksi Masalah Sepeda Motor Melalui MIL
JAKARTA – Saat ini semua sepeda motor Honda telah menggunakan sistem PGM-FI, dimana salah satu kelebihan dari sistem ini dapat mendiagnosa permasalahan yang terjadi pada sepeda motor. Hasil diagnosa ini akan disampaikan melalui malfunction indicator lamp (MIL) yang terletak pada bagian speedometer Honda. Pada kondisi normal, ketika kunci kontak dalam …
SelengkapnyaProgram Ramah Potongan Angsuran Hingga Rp 124 Ribu per Bulan
BENGKULU – Memasuki bulan April 2021, Astra Motor Bengkulu memberikan program Ramah (Ramadan Makin Hemat) periode 1-30 April 2021. Tak tanggung-tanggung, Astra Motor Bengkulu memberikan potongan angsuran hingga Rp 124 ribu per bulannya dengan gratis angsuran hingga 2 kali untuk pembelian Sepeda Motor Honda tipe AT High (All New Honda …
SelengkapnyaPebalap Astra Honda Menatap Asa di Putaran Kedua ATC 2021
JAKARTA – Hanya sepekan setelah putaran pembuka di Losail International Circuit, Qatar, para pebalap Asia Talent Cup (ATC) langsung dihadapkan pada putaran kedua di tempat yang sama, Sabtu-Minggu (3-4 April 2021). Empat pebalap binaan PT Astra Honda Motor yang turun membela nama Bangsa kembali mempersiapkan diri untuk meraih hasil terbaik. …
SelengkapnyaAll New Honda BeAT, Sepeda Motor Irit Bahan Bakar
BENGKULU – All New Honda BeAT dibekali generasi terbaru mesin eSP 110cc yang lebih hemat bahan bakar dan menyuguhkan performa yang lebih optimal. Skutik yang dicintai masyarakat sejak tahun 2008 ini menggunakan rangka baru berteknologi eSAF (enhanced Smart Architecture Frame). Rangka yang diusung kini lebih lincah dan dapat meningkatkan stabilitas …
SelengkapnyaKemanapun Perginya Tetap Cari Aman
BENGKULU – Pada akhir Maret ini, Astra Motor Bengkulu kembali melakukan edukasi Safety Riding. Bekerja sama dengan siswa/i SMAN 3 Kota Bengkulu edukasi safety riding dilakukan secara online dengan membahas kepedulian kita terhadap kehidupan sekitar. Edukasi safety riding bertujuan agar masyarakat berkendara dengan menggunakan perlengkapan berkendara yang aman mulai dari …
SelengkapnyaIni Cara Generasi Milenial Adu Kreativitas Kampanye Keselamatan Berkendara
JAKARTA – Yayasan Astra Honda Motor (Yayasan AHM) kembali mengajak anak muda milenial menyebarkan semangat keselamatan berkendara melalui kompetisi adu kreativitas Short Moview Contest (SMC) 2021. Kegiatan ini merupakan bagian dari gerakan Road Safety Campaign yang digulirkan Yayasan AHM untuk terus berkontribusi menghadirkan budaya berkendara yang aman dan nyaman di …
Selengkapnya