PEBULUTANGKIS tanah air praktis hanya bisa jadi penonton di ajang super series berlevel 1000, Indonesia Open 2022. Sejak babak semifinal, tak ada satupun wakil tuan rumah tersisa. Malam ini, Minggu (19/6) 5 nomor final mulai dimainkan. Hasil kurang memuaskan tim bulutangkis tuan rumah pada ajang East Ventures Indonesia Open …
SelengkapnyaMalam Ini 5 Partai Final Indonesia Open 2022 Dimainkan, 1 Milik Jepang
AJANG Indonesia Open 2022 sudah memasuki babak final. Turnamen berlevel super series 1000 itu akan memainkan 5 nomor final nanti malam, Minggu (19/6) pukul 19.00 WIB di Istora Senayan Jakarta. Pada sektor ganda putra tunggal putra, unggulan teratas asal Denmark Victor Axelen akan berhadapan dengan pemain non unggulan asal …
SelengkapnyaHasil Lengkap Indonesia Masters 2022: Fajar Rian Selamatkan Muka Tuan Rumah
JAKARTA, rakyatbengkulu.com – Pasangan ganda putra Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto menjadi penyelamat muka tuan rumah dalam ajang Indonesia Masters 2022. Fajri, sapaan keduanya mampu menang atas ganda China Liang Wei Keng/Wang Chang dua gim langsung 21-10, 21-17, Minggu (12/6) di Istora Senayan Jakarta Sejatinya, harapan Indonesia menambah gelar juara terbuka pada …
SelengkapnyaGreysia Polii Masuki Purnatugas, BNI Beri Bantuan Atlet Muda Penerus
JAKARTA, rakyatbengkulu.com – Pensiun dari dunia atlet profesional, selalu menjadi proses transisi luar biasa yang kerap tidak mudah dilalui oleh seorang bintang olahraga. Ribuan hari telah dilalui sepanjang usia untuk berlatih dan mencetak prestasi, tiba-tiba semuanya harus berhenti. Begitu pula jalan yang kini akan dilalui oleh Bintang Bulutangkis Indonesia …
SelengkapnyaSea Games 2021 Vietnam: Nihil Emas di Beregu Bulutangkis
NIHIL emas di cabang beregu bulutangkis di arena Sea Games, mesti diterima tim Indonesia. Capaian ini adalah hasil yang diperoleh tim beregu bulutangkis putra dan putri Indonesia, di arena Sea Games Vietnam 2021. Capaian ini pula mesti menjadi PR bagi PBSI, terkait pembinaan atlet muda bulutangkis Indonesia. Setelah sehari …
SelengkapnyaKegagalan di Thomas Cup Tamparan Sekaligus Pelecut bagi Bulutangkis Tanah Air
GAGAL mempertahankan lambang supremasi beregu bulutangkis putra dunia Thomas Cup jadi catatan buram prestasi bulutangkis tanah air tahun ini. Bukan sekedar soal kekalahan di final saja. Yang lebih menyesakkan adalah Antony Ginting dkk, kalah dari negara India yang secara tradisional tak menjadi acuan prestasi bulutangkis dunia. Sepanjang pagelaran Thomas …
SelengkapnyaThomas Cup 2022: China Lewat, Jepang Menghadang di Semifinal
TIM Thomas Cup Indonesia memastikan langkah ke semifinal. Di partai perempat final, Ginting dkk sukses menang meyakinkan dengan skor 3-0 atas tim Thomas China di Impact Arena, Bangkok, Kamis (12/5) malam. Di babak semifinal, sudah menunggu Jepang yang dihuni sederet pemain top yang merajai bulutangkis dunia belakangan ini. BACA …
SelengkapnyaTim Uber Indonesia Kandas di Perempat Final
LANGKAH tim Uber Indonesia bulutangkis putri Indonesia terhenti di babak Perempat final. Indonesia dihentikan sang juara bertahan, China saat bertanding dii Impact Arena, Bangkok, Kamis (12/5) pagi. Srikandi Indonesia harus menyerah kalah 0-3 dari China. Meski kalah, apa yang ditunjukkan tim Uber Indonesia 2022 ini bisa dikatakan cukup memuaskan. …
SelengkapnyaKejuaraan Bulutangkis di GOR Bencoolen, Dihelat 13-15 Mei
BENGKULU, rakyatbengkulu.com – Perhelatan akbar turnamen bulutangkis Piala Walikota Bengkulu segera bergulir. Berdasarkan agenda, event yang akan dibentang di Gedung Olahraga (GOR) Bulutangkis Bencoolen Sawah Lebar Bengkulu itu, siap bergulir 13-15 Mei 2022. Panitia Pelaksana, Joni Ardi, SH, MH, mengatakan event memperebutkan Piala bergilir Ketua Pengkot PBSI Kota Bengkulu …
SelengkapnyaPIALA THOMAS 2022: Ginting Gagal Sumbang Poin, Indonesia 4, Thailand 1
Dalam pertandingan yang berlangsung di Impact Arena, Bangkok, Senin (9/5) malam hingga Selasa (10/5) dini hari, pemain – pemain Indonesia tampil prima. Hendra Setiawan dkk., menang atas Tim Negeri Gajah Putih. Sebelumnya di pertandingan pembuka penyisihan Grup A, Indonesia juga menang 4-1 atas Singapura. Pertandingan Indonesia lawan Thailand yang seharusnya …
Selengkapnya